PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER TERHADAP PENINGKATAN KETERAMPILAN SOSIAL SISWA
Dublin Core
Title
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER TERHADAP PENINGKATAN KETERAMPILAN SOSIAL SISWA
Subject
Model Pembelajaran Numbered Head Together,
Keterampilan Sosial
Description
Penelitian yang dilakukan ini berjudul Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Head Together Terhadap Peningkatan Keterampilan Sosial Siswa. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh model pembelajaran dalam mata pelajaran komunikasi bisnis dengan upaya meningkatkan keterampilan sosial yang dimiliki siswa. Penelitian ini merupakan quasy experimental dengan desain The Nonequivalent Pretest- Posttest Control Group Design. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah siswa kelas X Pemasaran SMK Negeri 3 Bandung. Menggunakan sampel yang ditentukan dengan cara purporsive sampling sehingga terpilih siswa kelas X Pemasaran 3 sebagai kelas kontrol dan X Pemasaran 4 sebagai kelas eksperimen dengan masing-masing kelas berjumlah 36 siswa. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan menggunakan lembar observasi siswa dengan jumlah 10 item untuk kelas kontrol dan kelas eksperimen serta lembar observasi untuk guru dalam penerapan model pembelajaran. Data yang diperoleh berupa hasil lembar observasi pretest dan posttest yang dilakukan pada setiap pertemuan. Secara statistik, dengan menggunakan uji normalitas, uji homogenitas, dan uji t. Untuk melihat peningkatan keterampilan sosial siswa dengan uji gain. Hasil menunjukkan bahwa terdapat peningkatan keterampilan sosial siswa, hal ini terlihat dari nilai rata-rata presentasi yang signifikan. Perubahan peningkatan tersebut terlihat dari hasil lembar observasi yang berisikan indikator keterampilan sosial yang mencakup saling berbagi, bekerja sama, saling membantu, serta saling menghargai. Pembelajaran dengan tipe numbered head together dapat meningkatkan keterampilan sosial siswa. Disarankan kepada setiap pendidik untuk dapat menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe numbered head together sebagai salah satu alternatif model pembelajaran dalam mata pelajaran komunikasi bisnis dalam upaya meningkatkan keterampilan sosial siswa.
Creator
RINA MARYANI I NPM : 41154010140006
Source
Adisusilo, S. (2013). Pembelajaran Nilai Karakter. Depok: PT Rajagrafindo Persada.
Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian : Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Bachri Thalib, S. (2010). Psikologi Pendidikan. Jakarta: Kencana.
Cara Menganalisis dan Menghitung Uji Norma Gain. (2017, Desember 7). Dipetik Agustus 20, 2018, dari http://tutorimaru.blogspot.com/2017/12/uji-gain-ternormalisasi.html: http
Hamdani. (2011). Strategi Belajar Mengajar. Bandung: Pustaka Setia.
Hamdayama, J. (2014). Model Dan Metode Pembelajaran Kreatif Dan Berkarakter. Bogor: Ghalia Indonesia.
Hamruni. (2011). Strategi Pembelajaran. Yogyakarta: Insan Mandiri.
Hidayat, A. (2018). Begini Cara Pengujian Hipotesis Komparatif dengan Uji T-Test Menggunakan Excel dan SPSS. JP2EA .
Hidayat, A. (2018). Begini Cara Pengujian Normalitas dan Homogenitas. JP2EA - Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran .
Huda, M. (2011). Cooperative Learning. Yogyakarta: Prestasi Pustaka.
Ibrahim, M. (2000). Pembelajaran Kooperatif. Surabaya: University Press.
Kurniawati, E. (2017). Permainan Tradisional. Jakarta: Kencana.
Lie, A. (2008). Cooperative Learning. Jakarta: PT. Grasindo.
Narimawati, U. (2010). Metodologi Penelitian Genesis. Jakarta: Genesis.
Pendidikan Nasional : Keterampilan Sosial. (2011, 2 14). Dipetik 8 20, 2018, dari Pendidikannasionalarman.blogspot.com/2011/02/keterampilan-sosial.html?m=1: http
Rusman. (2012). Model-Model Pembelajaran: Mengembangkan Profesionalisme Guru. Jakarta: Rajawali Pers.
Sanjaya, W. (2006). Strategi Pembelajaran. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R & D. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. Bandung: CV Alfabeta.
Trianto. (2007). Model-Model Pembelajaran Inovatif Berorientasi Konstruktif. Jakarta: Prestasi Pustaka.
Zarkasyi, W. (2017). Penelitian Pendidikan Matematika. Bandung: PT. Refika
Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian : Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Bachri Thalib, S. (2010). Psikologi Pendidikan. Jakarta: Kencana.
Cara Menganalisis dan Menghitung Uji Norma Gain. (2017, Desember 7). Dipetik Agustus 20, 2018, dari http://tutorimaru.blogspot.com/2017/12/uji-gain-ternormalisasi.html: http
Hamdani. (2011). Strategi Belajar Mengajar. Bandung: Pustaka Setia.
Hamdayama, J. (2014). Model Dan Metode Pembelajaran Kreatif Dan Berkarakter. Bogor: Ghalia Indonesia.
Hamruni. (2011). Strategi Pembelajaran. Yogyakarta: Insan Mandiri.
Hidayat, A. (2018). Begini Cara Pengujian Hipotesis Komparatif dengan Uji T-Test Menggunakan Excel dan SPSS. JP2EA .
Hidayat, A. (2018). Begini Cara Pengujian Normalitas dan Homogenitas. JP2EA - Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran .
Huda, M. (2011). Cooperative Learning. Yogyakarta: Prestasi Pustaka.
Ibrahim, M. (2000). Pembelajaran Kooperatif. Surabaya: University Press.
Kurniawati, E. (2017). Permainan Tradisional. Jakarta: Kencana.
Lie, A. (2008). Cooperative Learning. Jakarta: PT. Grasindo.
Narimawati, U. (2010). Metodologi Penelitian Genesis. Jakarta: Genesis.
Pendidikan Nasional : Keterampilan Sosial. (2011, 2 14). Dipetik 8 20, 2018, dari Pendidikannasionalarman.blogspot.com/2011/02/keterampilan-sosial.html?m=1: http
Rusman. (2012). Model-Model Pembelajaran: Mengembangkan Profesionalisme Guru. Jakarta: Rajawali Pers.
Sanjaya, W. (2006). Strategi Pembelajaran. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R & D. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. Bandung: CV Alfabeta.
Trianto. (2007). Model-Model Pembelajaran Inovatif Berorientasi Konstruktif. Jakarta: Prestasi Pustaka.
Zarkasyi, W. (2017). Penelitian Pendidikan Matematika. Bandung: PT. Refika
Publisher
PEKO FKIP UNLA
Date
2018
Format
PDF
Type
Skripsi
Document Viewer
Click below to view a document.
- Date Added
- November 29, 2018
- Collection
- PEKO - 2018
- Tags
- Keterampilan Sosial, Model Pembelajaran Numbered Head Together
- Citation
- RINA MARYANI I NPM : 41154010140006 , “PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER TERHADAP PENINGKATAN KETERAMPILAN SOSIAL SISWA,” Repository | FKIP Universitas Langlangbuana, accessed September 25, 2023, http://repository.fkip.unla.ac.id/items/show/187.