PARTISIPASI MASYARAKAT PAPUA DALAM MEMBANGUN PENDIDIKAN DASAR DI SEKOLAH DASAR YPK ANJAI DISTRIK KEBAR KABUPATEN TAMBRAUW
PROVINSI PAPUA BARAT
- Title
- PARTISIPASI MASYARAKAT PAPUA DALAM MEMBANGUN PENDIDIKAN DASAR DI SEKOLAH DASAR YPK ANJAI DISTRIK KEBAR KABUPATEN TAMBRAUW
PROVINSI PAPUA BARAT
- Subject
- Partisipasi Masyarakat Papua,
- Membangun Pendidikan Dasar,
- Sekolah Dasar YPK Anjay,
- Distrik Kebar.
- Description
- Judul penelitian ini adalah Partisipasi Masyarakat Papuadalam Membangun Pendidikan Dasar di Sekolah Dasar YPK Anjai, Distrik Kebar, Kabupaten Tambrauw, Provinsi Papua Barat. Permasalahan yang akan diteliti adalah: (1) Bentuk-bentuk partisipasi masyarakat, (2) Faktor-faktor dinamis partisipasi masyarakat, dan (3) faktor-faktor penghambat partisipasi masyarakat.
Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori partisipasi masyarakat dari Irene (2011), dimana faktor-faktor yang disebut di atas memainkan peran tertentu dalam proses partisipasi masyarakat, tetapi masing-masing faktor mempunyai kualitas dan peran yang berbeda. Ditemukan bahwa faktor-faktor pendapatan dan pendidikan memainkan peran yang lebih besar pada partisipasi masyarakat Papua dalam membangun pendidikan dasar. Data diperoleh dari observasi, dokumentasi, dan wawancara dengan 22 informan. Metode yang digunakan adalah deskriptif-kualitatif.
Penelitian mengunakan metode deskriptif-kualitatif untuk menjelaskan permasalahan utama pada partisipasi optimal masyarakat Papua dalam membangun pendidikan dasar di Sekolah Dasar YPK Anjai, Distrik Kebar, Kabupaten Tambaruw, Provinsi Papua Barat.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Partisipasi masyarakat Papua dalam membangun pendidikan dasar di Sekolah Dasar YPK Anjai, Distrik Kebar, Kabupaten Tambaruw, Provinsi Papua Barat belum dilaksanakan dengan baik; (2) Bentuk-bentuk partisipasi masyarakat Papua dalam membangun pendidikan dasar adalah: (a) Pemikiran, (b) pandangan (opini), (c) keuangan, (d) fasilitas, dan (e) tenaga; dan (3) Faktor-faktor penghambat dalam partisipasi masyarakat Papua dalam membangun pendidikan dasar di Sekolah Dasar YPK Anjai, Distrik Kebar, Kabupaten Tambaruw, Provinsi Papua Barat terdiri dari pekerjaan, usia, pendapatan, pendidikan, budaya, dan lingkungan sosial masyarakat.
- Creator
- Agustiningrum Trisat Handayani II NPM : 41154035160058
- Source
- A. Buku-buku
Abu, A. 2001. Ilmu Pendidikan. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Ali, H.M.D. dan Daud, H. 1999. Lembaga-Lembaga Islam di Indonesia. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Anari, A. 2018. Data Nominatif Guru dan Siswa SD YPK Anjai Distrik Kebar Kabupaten Tambrauw.
Arikunto, S. 1993. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta : Rineka Cipta.
----------------. 2006. Prosedur Pemikiran. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Asari. S.M. 1993. Sosiologi Kota dan Desa. Surabaya: Usaha Nasional.
Badan Pusat Statistik. 2015. Indeks Pembangunan Manusia Kabupaten Tambrauw.
Badan Pusat Statistik Kabupaten Sorong Distrik Kebar dalam Angka 2016.
Djamarah, S.B. dan Zaim, A. 2006. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Eko. B.M.T. 2013. Sistem Informasi Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Hasibullah. 2005. Dasar-dasar Ilmu Pendidikan Edisi Revisi. Jakarta: PT. Rajagrafindo Persada.
Herabudin. 2014. Pengantar Sosiologi. Bandung: Pustaka Setia.
Ihsan, F. 2008. Dasar-Dasar Kependidikan. Jakarta: Rineka Cipta.
Illich., I. 2000. Bebaskan Masyarakat dari Belenggu Sekolah. (Terjemahan Keraf A.S. dari Judul Asli Masyarakat Deschool. Jakarta : Yayasan Obor Indonesia.
Irene. S. 2009. Desentralisasi dan Partisipasi Dalam Pendidikan. Yogyakarta: UNY.
----------------. 2011. Desentralisasi dan Partisipasi Masyarakat Dalam Pendidikan. Jakarta: Pustaka Pelajar.
Isbandi. A.R. 2007. Perencanaan Partisipasi Berbasis Aset Komunitas : Dari Pemikiran Menuju Penerapan. Jakarta: FISIP UI Press.
Jalal, F. dan Supriadi. D. 2001. Reformasi Pendidikan Dalam Konteks Otonomi Daerah. Jakarta: Depdiknas Bapenmas Adicita Karyanusa.
Langeveld. 1971. Pedagogik Teoritis/Sistematis. Jakarta: FIP-IKIP.
Muin, Indianto. 2013. Sosiologi Untuk SMA Kelas X Kelompok Peminatan Ilmu-ilmu Sosial. Jakarta: Erlangga.
Revrisond, B., dkk. 2003. Pembangunan Tanpa Perasaan Evaluasi Pemenuhan Hak Ekonomi, Sosial dan Budaya. ELSAM, Lembaga Studi dan Advokasi Masyarakat.
Sanjaya, W. 2010. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana.
SJ., Sumarto, H. 2009. Inovasi, Partisipasi dan Good Governance : 20 Prakarsa Inovatif dan Partisipatif di Indonesia. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia
Sugiyono. 2010. Memahami Penelitian Kualitatif. Bandung: CV. Alfabeta.
Suharjo, S. 2006. Penelitian Tindakan Kelas, Jakarta: Bumi Aksara.
Syani, A. 1995. Sosiologi dan Perubahan Masyarakat. Bandar Lampung: Pustaka Jaya.
-----------------. 2002. Sosiologi Skematika Teori dan Terapan. Jakarta : PT. Bumi.
Syufi, Y. 2015. Meneropong Suku Mpur di Kabupaten Tambrauw Provinsi Papua Barat. Yogyakarta: CV. Absolute Media.
Tilaal. H.A.R. 2009. Kekuasaan dan Pendidikan : Kajian Manajemen Pendidikan Nasional Dalam Pusaran Kekuasaan. Jakarta: Rineka Cipta.
Pidarta, M. 1990. Perencanaan Pendidikan Partisipasi dengan Pendekatan Sistem. Jakarta: Cipta.
Purwanto, M.N. 2000. Administrasi dan Supervisi Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Tim Penyusun KBBI. 1996. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: PT. Balai Pustaka.
B. Peraturan Perundang-Undangan
Instruksi Presiden Nomor 5 Tahun 2007. Tentang Proses Percepatan Pembangunan di Wilayah Provinsi Papua dan Papua Barat. Jakarta : Indonesia.
Undang-Undang Nomor 21 Tahun 2001. Tentang Otonomi Khusus Papua. Jakarta: Indonesia.
Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003. Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta : Indonesia.
Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014. Tentang Otonomi Daerah di Indonesia. Jakarta : Indonesia.
C. Sumber Lain
Amalia, F. 2014. Pengaruh Partisipasi Anggaran Terhadap Kesenjangan Anggaran Dengan Ketidakpastian Lingkungan Dimana Komitmen Organisasi Sebagai Variabel Moderating pada Perbankan di Pekan Baru. FE Universitas Riau.
Gunawan, E. 2010. Analisis Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Masyarakat Dalam Kegiatan Pembangunan di Kepenghuluan Tanjung Leban Kecamatan Kubu Kabupaten Rokan Hilir. Skripsi Universitas Hasanuddin (Diterbitkan).
Ishak, F., Rostin dkk. 2016. Analisis Partisipasi Masyarakat Dalam Menunjang Pembangunan Desa Di Kecamatan Tungauna Kabupaten Kenawe. Jurnal Ekonomi. Vol. 1 No. 1.
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Ada Tiga Persoalan Utama Bidang Pendidikan di Papua. Jakarta: Kompas.com
Laksana, N.S. 2013. Bentuk-bentuk Partisipasi Masyarakat Desa Dalam Program Desa Siaga di Desa Bandung Kecamatan Prayen
Kabupaten Gunung Kidul Yogyakarta. Jurnal Kebijakan dan Manajemen Publik. Volume 1. Nomor 1.
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Ada Tiga Persoalan Utama Bidang Pendidikan di Provinsi Papua. Kompas.
Mulyana, S. 2013. Partisipasi Masyarakat dalam Pembangunan Desa di Desa Banjar Panjang Kecamatan Kerumutan Kabupaten Pelalawang Riau. FISIF (Skripsi Diterbitkan).
Normina. 2016. Partisipasi Masyarakat Dalam Pendidikan. Ittihad Jurnal Kopertis Wilayah XI Kalimantan. Volume 14 No. 26.
Sutami. 2009. Partisipasi Masyarakat pada Pembangunan Prasarana Lingkungan Melalui Program Pemberdayaan Kelurahan (PPMK) di Kelurahan Marunda Jakarta Utara. Semarang : Pascasarjana Universitas Diponegoro. (Tesis Diterbitkan).
Uswanas M., Yeremias T., dkk. 2018. Kinerja Pendidikan Dasar Setelah Sembilan Tahun Otonomi Asimetris di Provinsi Papua Barat. Volume 26 Nomor 2. Yogyakarta: UGM Pascasarjana FISIP.
Wiratno, B. 2016. Partisipasi Masyarakat Dalam Pendidikan. Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial. Vol. 26. No. 1. ISSN: 1412-3835.
Wirawan, R., et.al. 2015. Partisipasi Masyarakat Dalam Perencanaan Pembangunan Daerah. Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Volume 4 No. 2 Pascasarjana Universitas Brawijaya. Malang.
- Publisher
- PGSD FKIP UNLA
- Date
- 2019
- Contributor
- Prof. Dr. D. Cristina Victoria, MA
- Cucu Lisnawati, S.Pd., M.Pd.,
- Format
- Type
- SKRIPSI
Dublin Core
Collection
Citation
Agustiningrum Trisat Handayani II NPM : 41154035160058, “PARTISIPASI MASYARAKAT PAPUA DALAM MEMBANGUN PENDIDIKAN DASAR DI SEKOLAH DASAR YPK ANJAI DISTRIK KEBAR KABUPATEN TAMBRAUW
PROVINSI PAPUA BARAT,” Repository | FKIP Universitas Langlangbuana, accessed November 22, 2024, https://repository.fkip.unla.ac.id/items/show/275.
PROVINSI PAPUA BARAT,” Repository | FKIP Universitas Langlangbuana, accessed November 22, 2024, https://repository.fkip.unla.ac.id/items/show/275.
Document Viewer
Click below to view a document.